BLANTERORBITv102

Apa Itu Relative Reference Pada Excel

Saturday, October 2, 2021

Sebelumnya kita telah membut rumus atau formula di excel, sekarang kita akan belajar mengenai apa itu Relative Reference dan kegunaanya didalam microsoft excel.

Apa Itu Relative Reference Pada Excel
Apa Itu Relative Reference Pada Excel

Relative reference pada excel ialah suatu fitur yang berguna untuk mencopy formula pada sel ke dalam sel lain dengan mengubah bagian posisi kolom dan baris agar hasil yang dinginkan sesuai dengan apa yang kita mau.

Untuk lebih jelasnya silahkan lihat contoh berikut ini:

Apa itu relative reference
Apa itu relative reference

Dari gambar yang bisa anda lihat diatas, terdapat formula pada sel B6 yang isinya sebagai berikut (B2+B3+B4) katakanlah kita ingin mencopy formula pada kolom B6 ini ke dalam C6, maka hal yang perlu kita lakukan ialah gunakan field handle (kursor dengan icon +) lalu tarik ke arah kanan, maka seharusnya formula yang dicopy ke dalam sel C6 akan berubah menjadi (C2+C3+C4).

Silahkan lihat gambar dibawah ini untuk memperjelas apa yang saya maksud:

cara copy formula exce
cara copy formula excel

Itulah penjelasan mengenai relative reference pada excel, semoga bermanfaat dan sampai jumpa di tutorial excel berikutnya.


Author

NoxNime

NoxNime Will Never Die. I Hope You Like This Content In NoxNime.Com Website. I Provide Live Wallpaper, Chrome Theme, Windows Theme & Wallpaper.

Silahkan bertanya jika anda bingung mengenai postingan terkait yang sedang anda baca!